Record Detail
Advanced SearchTextbook
Perempuan Yang Mendahului Zaman
Angkayo Syekhah Rahmah El Yunusiyyah adalah ayam betina yang berkokok. Sejak belia, di zaman penjajahan, ia mendirikan sekolah muslimah pertama di Indonesia, Diniyyah Puteri. Tak terbeli. Ia adalah komandan TKR, pasukan yang menghadang Belanda. Punya pasukan intel. Rahmah selalu berkerudung. Ditangkap, didenda, dan ditahan Belanda. Melawan Jepang agar menutup semua rumah bordir di Minangkabau. Menjemput perempuan-perempuan Minang yang diculik ke markas Jepang. Rahmah, satu-satunya yang diberi gelar Syekhah oleh Universitas Al Azhar, Cairo, Mesir. Universitas ini, meniru Diniyyah Puteri. Rahmah mendahului Al Azhar. Rahmah mendahului zaman. Ia paling dulu mengibarkan Sang Merah Putih pada 1945 di Ranah Minang bahkan mungkin di Sumatera. Kini warisannya makin jaya, modern dan disukai banyak perguruan tinggi ternama di dunia.
Availability
50110168 | 308.2 JAS p c.1 | Perpustakaan Universitas Pertamina | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
308.2 JAS p
|
Publisher | Republika Penerbit : Jakarta., 2021 |
Collation |
xii, 232 halaman ; 20 cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9786232790896
|
Classification |
308.2
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) |
-
|
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Department(s) |
-
|
Other version/related
No other version available