Browsing DISSERTATIONS AND THESES (GP) by Title
Now showing items 41-60 of 375
-
Analisis Mikrotremor Menggunakan Metode Horizontal to Vertical Spectral Ratio (HVSR) di Provinsi Bali
(2023-03-24)Mikrotremor merupakan getaran yang terjadi pada tanah secara terus-menerus yang diakibatkan oleh faktor alam dan manusia. Dilakukan perekaman data mikrotemor pada daerah Provinsi Bali dengan jumlah 10 titik lokasi pengukuran ... -
Analisis Mikrotremor Menggunakan Metode Horizontal to Vertical Spectral Ratio (HVSR) di Provinsi Bali
(2023-03-28)Mikrotremor merupakan getaran yang terjadi pada tanah secara terus-menerus yang diakibatkan oleh faktor alam dan manusia. Dilakukan perekaman data mikrotemor pada daerah Provinsi Bali dengan jumlah 10 titik lokasi pengukuran ... -
ANALISIS MULTIATRIBUT METODE LOW FREQUENCY PASSIVE SEISMIC (LFPS) UNTUK INDIKASI KEBERADAAN RESERVOIR GEOTHERMAL PADA LAPANGAN ‘X’
(2022-09-06)Investigasi low-frequency passive seismic (LFPS) telah berhasil memetakan reservoir di lapangan minyak dan gas bumi di berbagai negara di dunia. Spektrum yang dihasilkan dari pengukuran menghasilkan anomali pada rentang ... -
ANALISIS MULTIATRIBUT SEISMIK UNTUK MENENTUKAN PERSEBARAN POROSITAS DAN GAMMA RAY PADA FORMASI BATURAJA, LAPANGAN ‘JHA’, CEKUNGAN SUMATERA SELATAN
(2020-09)Pada tahap pengembangan lapangan migas, karakteristik dari batuan reservoir seperti porositas, vshale (gamma ray), saturasi air dan lain menjadi parameter yang penting dalam menentukan keekonomian suatu prospek. Penelitian ... -
Analisis Multidimensi (2D & 3D) Data Resistivitas dan IP Dalam Identifikasi Penyebaran Mineralisasi Epitermal Sulfida Rendah Lapangan X, PT. Antam Tbk.
(2020-09-14)Metode geolistrik merupakan suatu metode geofisika yang memanfaatkan penjalaran arus listrik dan sifat kelistrikan yang dimiliki batuan untuk memetakan kondisi bawah permukaannya. Metode geolistrik terbagi menjadi dua yaitu ... -
Analisis Operator Filter Second Vertical Derivative (SVD) Pada Anomali Gayaberat Menggunakan Pemrograman Python
(2021-08-10)This research discusses about Second Vertical Derivative (SVD) method using SVD Filter Operator which is applied to gravity anomaly data using Python Programming. The purpose of this study is to see the performance of each ... -
Analisis Operator Filter Second Vertical Derivative (SVD) Pada Data Gayaberat Menggunakan Pemrograman Python
(2021-09-10)Penelitian ini membahas mengenai metode Second Vertical Derivative (SVD) dengan menggunakan Operator Filter SVD yang diaplikasikan pada data anomali gayaberat menggunakan Pemrograman Python. Tujuan dari penelitian ini ... -
Analisis Parameter dan Pemodelan Magnetotellurik (MT) pada Lapangan Panasbumi Mountain Home
(2023-09)Metode Magnetotellurik (MT) mengukur variasi medan magnet (H) dan medan listrik (E) secara fluktuatif untuk mengetahui resistivitas bawah permukaan. Daerah penelitian Mountain Home terletak di lembah Snake River Idaho ... -
Analisis Parameter Magnetotellurik dengan Variasi Pemodelan Kedepan 3D Data Sintetik
(2022-09-08)Penelitian ini membahas pengaruh analisis parameter kurva magnetotellurik (MT) terhadap pemodelan dengan membangun model dari data sintetik. Empat model yang dibangun memiliki distribusi nilai resistivitas yang berbeda, ... -
ANALISIS PEAK GROUND ACCELERATION (PGA) DAN B-VALUE DI WILAYAH MAMUJU, SULAWESI BARAT
(2023-03)Sulawesi is a region with a high level of seismicity in Indonesia. This final project research discusses important parameters in earthquakes, namely Peak Ground Acceleration (PGA) and B-value which aims to determine the ... -
Analisis Peak Ground Acceleration (PGA) di Kabupaten Kutai Menggunakan Persamaan Empiris Donovan, Mc Guire, dan W.V. Mickey
(Sari Atika Anugrah, 2021)Sari Atika Anugrah. 101116059. Analisis Peak Ground Acceleration (PGA) di Kabupaten Kutai dengan Menggunakan Persamaan Empiris Donovan, Mc. Guire, dan W.V. Mickey. Kalimantan merupakan wilayah dengan sejarah gempabumi ... -
ANALISIS PEAK GROUND ACCELERATION (PGA) DI KABUPATEN KUTAI MENGGUNAKAN PERSAMAAN EMPIRIS DONOVAN, MC GUIRE, DAN W.V. MICKEY
(Sari Atika Anugrah, 2021)Kalimantan merupakan wilayah dengan sejarah gempabumi yang sedikit dan tingkat seismisitas paling rendah di Indonesia. Penelitian tugas akhir ini membahas mengenai salah satu parameter penting dalam gempabumi yaitu Peak ... -
ANALISIS PEAK GROUND ACCELERATION (PGA) DI KABUPATEN KUTAI MENGGUNAKAN PERSAMAAN EMPIRIS DONOVAN, MC GUIRE, DAN W.V. MICKEY
(2021-02-20)Kalimantan merupakan wilayah dengan sejarah gempabumi yang sedikit dan tingkat seismisitas paling rendah di Indonesia. Penelitian tugas akhir ini membahas mengenai salah satu parameter penting dalam gempabumi yaitu Peak ... -
Analisis Pengaruh Interpolasi Terhadap Pemodelan Inversi Magnetik
(David Septianto Mahbudh, 2022-09-08)Akuisisi metode magnetik biasa terkendala oleh beberapa hal seperti mahalnya biaya akusisi, konsumsi waktu, dan rintangan medan daerah observasi. Hal tersebut menjadi tantangan dalam proses akuisisi geofisika, oleh karena ... -
Analisis Perbandingan Amplitudo Menggunakan Metode Low Frequency Passive Seismic (LFPS) di Sekitar Danau Toba, Sumatra Utara dan Gunung Merapi, Jawa Tengah
(Riyan Yusami, 2022-08)Pulau Sumatra-Jawa merupakan pulau yang berada di zona subduksi lempeng Indo-Australia terhadap Eurasia. Struktur geologi pada Pulau Sumatra yaitu Sesar Semangko, sedangkan Pulau Jawa yaitu Busur Sunda. Terdapat aktivitas ... -
ANALISIS PERBANDINGAN METODE EXTENDED ELASTIC IMPEDANCE DENGAN METODE MULTIATTRIBUTE SEISMIC DALAM MENGIDENTIFIKASI LITOLOGI BATUAN LAPANGAN PENOBSCOT
(2023-09-06)The Penobscot Field is an exploration field located in the Scotia Basin, Nova Scotia, Canada. The reservoir zone is situated within the Mississauga Formation, composed of sandstone, siltstone, limestone, and shale. To ... -
ANALISIS PERBANDINGAN METODE INVERSI SEISMIK DALAM MENGETAHUI PERSEBARAN RESERVOIR DI LAPANGAN “X”
(2022-09-08)Metode inversi seismik adalah suatu teknik untuk mendapatkan model geologi bawah permukaan dari data seismik yang ada dengan data sumur sebagai pengontrolnya. Hasil yang diperoleh dari inversi seismik adalah penampang ... -
ANALISIS PERBANDINGAN P IMPEDANCE INVERSION PADA LAPANGAN X, CEKUNGAN SUMATERA SELATAN MENGGUNAKAN SOFTWARE CLIRTON DAN HAMPSON RUSSELL
(2023-08-08)Metode inversi seismik merupakan metode dalam pengolahan seismik yang melibatkan pemetaan properti fisis bawah permukaan dengan menggunakan data seismik sebagai input dan data sumur sebagai pengontrol untuk memodelkan ... -
ANALISIS PERBANDINGAN P IMPEDANCE INVERSION PADA LAPANGAN X, CEKUNGAN SUMATERA SELATAN MENGGUNAKAN SOFTWARE CLIRTON DAN HAMPSON RUSSELL
(2023-09-11)Metode inversi seismik merupakan metode dalam pengolahan seismik yang melibatkan pemetaan properti fisis bawah permukaan dengan menggunakan data seismik sebagai input dan data sumur sebagai pengontrol untuk memodelkan ...