Browsing DISSERTATIONS AND THESES (PE) by Title
Now showing items 329-348 of 593
-
EVALUASI PERHITUNGAN TON MILES TERHADAP OPTIMALISASI PEMAKAIAN DRILLING LINE UKURAN 1" PADA RIG 350 HP DI SUMUR X, Y DAN Z
(2022-08-24)Penelitian ini tentang sebuah evaluasi hasil dari perhitungan ton miles yang dilakukan di berbagai sumur dalam jangka waktu satu tahun terhadap pemakaian drilling line. Tujuan dilakukannya penelitian ini yaitu agar ... -
Evaluasi Resiko Scale Kalsium Karbonat Pada Sumur Siri C dan Siri E di Teluk Persia
(Victoria Putri Adelli, 2021)Penelitian ini tentang flow assurance. Flow assurance diaplikasikan untuk seluruh tahap produksi sehingga bisa membantu menyelesaikan tantangan dalam sistem (Theyab, 2018). Tantangan yang dihadapi adalah jika adanya yang ... -
EVALUASI SERTA OPTIMASI ESP DENGAN ANALISIS NODAL DAN PERENCANAAN TEKNIK PENGANGKATAN BUATAN ALTERNATIF DI LAPANGAN ZULU
(UNIVERSITAS PERTAMINA, 2020-08-06)Penelitian ini membahas evaluasi dan optimasi ESP pada lapangan Zulu yang bertujuan untuk mendapatkan produksi yang optimal. Metode yang dipergunakan adalah analisis nodal dengan upsizing pompa, perubahan kedalaman pompa, ... -
EVALUASI SISTEM ELECTRIC SUBMERSIBLE PUMP (ESP) DENGAN METODE QUICKLOOK DI LAPANGAN KARAWACI MENGGUNAKAN MODEL LAPANGAN TERINTEGRASI (IPM)
(Universitas Pertamina, 2024-08-19)This research is one of the methods for evaluating performance and optimizing production in the oil and gas sector. The Karawaci field is located onshore in Tangerang and has nine ESP wells installed. The purpose of this ... -
EVALUASI SISTEM PRODUKSI DAN OPTIMASI PRODUKSI DENGAN METODE ANALISIS NODAL DI STRUKTUR X PT.PERTAMINA EP ASSET 1 FIELD RAMBA
(2020-08-03)Penelitian Tugas Akhir berkaitan dengan optimasi produksi pompa SRP pada 10 dari 11 sumur yang ada pada Struktur X merupakan salah satu dari 5 struktur yang dikelola oleh PT.Pertamina EP Asset 1 Field Ramba, struktur ini ... -
EVALUASI SISTEM PRODUKSI DAN OPTIMASI PRODUKSI DENGAN METODE ANALISIS NODAL DI STRUKTUR X PT.PERTAMINA EP ASSET 1 FIELD RAMBA
(2020-08-03)Penelitian Tugas Akhir berkaitan dengan optimasi produksi pompa SRP pada 10 dari 11 sumur yang ada pada Struktur X merupakan salah satu dari 5 struktur yang dikelola oleh PT.Pertamina EP Asset 1 Field Ramba, struktur ini ... -
EVALUASI TEKNIK OPTIMASI GEOMETRI REKAHAN PADA OPERASI PEREKAHAN HIDRAULIK
(UNIVERSITAS PERTAMINA, 2021-08-30)Penelitian Tugas Akhir ini tentang teknik optimasi geometri yang digunakan pada rancangan operasi perekahan hidraulik dengan tujuan untuk mengevaluasi keefektifan dari masing masing teknik optimasi geometri untuk operasi ... -
Evaluasi Teknologi Cement Packer: Studi Kasus Instalasi di Sumur-Sumur Offshore
(2024)Kegiatan workover, sebagai upaya strategis dalam pemenuhan konsumsi energi nasional, telah terbukti memberikan kontribusi positif dalam peningkatan produksi minyak dan gas. Perkembangan teknologi workover yang terus ... -
EVALUATING THE IMPACT OF MICROSILICA ON TRANSITION TIME AND CEMENT SLURRY PROPERTIES FOR GAS MIGRATION PREVENTION
(2024-08-13)In oil and gas well drilling, cementing processes are crucial for ensuring well integrity and stability. However, issues such as gas migration and leakage within cement slurries can threaten wellbore integrity. Microsilica, ... -
Evaluation of “RDN-1” Well Construction Using Monobore Completion in PT Pertamina Hulu Rokan
(Universitas Pertamina, 2024-08-02)“RDN-1” Well is a development well located in Prabumenang Structure, Prabumulih Field, as the work area for PT Pertamina Hulu Rokan. “RDN-1” Well is a production well that will be adjusted to use monobore completion and ... -
FABRIKASI ALAT PENGUKUR SUDUT KONTAK MENGGUNAKAN SMARTPHONE
(UNIVERSITAS PERTAMINA, 2021-08-23)Pada umumnya untuk melakukan pengukuran wettability perlu membawa core sample dari lapangan ke laboratorium untuk dilakukan serangkaian pengujian dengan menggunakan alat pengukuran wettability yang harganya cukup mahal. ... -
Feasibility Assessment of New Simpler Casing Configuration Design for Explo - 1x: Case Study Exploration Well In Offshore Mahakam
(2024-07-30)Explo - 1x is an exploration well located on the outermost part of Sisi Field or 1.92 km from the nearest existing platform with ±72-meter water depth. Explo - 1x will be drilled vertically using jack up rig for about 275 ... -
FEASIBILITY STUDY OF ONE PHASE WELL ARCHITECTURE IN EL-09 WELL: TECHNICAL AND ECONOMIC ANALYSIS
(Universitas Pertamina, 2022-06-23)One Phase Well (OPW) is a well architecture with one phase drilling using only a diverter from surface to target depth. This research is about analyzing the technical and economic aspects of One Phase Well (OPW) to apply ... -
Final Project Title : Evaluation of Casing Design in Geothermal Wells Considering Thermal Cycles at High Temperatures
(Haviar Irhian Zauzi, 2024-08-13)Temperature fluctuations that occur during the operational life of wells are highly likely, especially in geothermal wells characterized by high temperatures. These temperature fluctuations, particularly if significant, ... -
Gas Lift Design pada Sumur F-29, Sumur I-10, dan Sumur A-04 di Lapangan L
(2022-08-29)Sumur minyak secara alami dapat memproduksikan fluida reservoir menuju permukaan karena memiliki tekanan reservoir yang tinggi. Seiring berjalannya waktu, tekanan reservoir mengalami penurunan yang disebabkan oleh pressure ... -
Geomechanics Analysis from Horizontal Stress Prediction Using Supervised Machine Learning Algorithm: Case Study of AZI Wells, East Natuna, Indonesia
(Daffa Ibrahim, 2022-08-31)This research goal is to predict Maximum Horizontal Stress (σH) and Minimum Horizontal Stress (σh) using borehole logs and machine learning algorithms in the carbonate reservoir. The machine learning algorithms include ... -
History Matching and Uncertainty Analysis of Peripheral Water Injection in Mature Reservoir using tNavigator Software: Study of RZ-5 South Panel at Mahakam Delta
(Pertamina University, 2024-08-15)As an effort to achieve energy security in Indonesia, the government through SKK Migas targets total production in the oil and gas sector to reach one million barrels per day. One method to achieve this goal is the Enhanced ... -
History Matching Reservoir Gas Lapangan "X" KSO Indrillco Ltd.
(2020-08-10)Lapangan “X” merupakan lapangan gas onshore yang berada pada Cekungan Sumatera Selatan. Reservoir Lapangan “X” berada pada Formasi Baturaja dengan ketebalan kolom gas 90m. Lapangan “X” mulai diproduksikan pada 21 ... -
Hydraulic Design For Constant Bottom Hole Pressure Managed Pressure Drilling (MPD) Operation In Narrow Drilling Window Well
(Universitas Pertamina, 2021-08-19)Ivan Efendi. 101317063. Hydraulic Design For Constant Bottom Hole Pressure Managed Pressure Drilling (MPD) Operation In Narrow Drilling Window Well. The effect of a mature and depleted oil field is a narrow drilling window. ...