Browsing STUDENTS PAPER (EE) by Issue Date
Now showing items 1-20 of 143
-
PENGGUNAAN RECLOSER SEBAGAI PENGAMAN PADA SISTEM JARINGAN DISTRIBUSI TEGANGAN MENENGAH 20 KV
(2-12-22)Recloser (Penutup Balik Otomatis / PBO) merupakan salah satu peralatan pengaman atau proteksi yang dapat mendeteksi arus lebih karena hubung singkat antara fasa dengan fasa atau fasa dengan tanah, dimana recloser ini ... -
Airfield Lighting System pada Bandar Udara Sam Ratulangi Manado
(2019)Keselamatan penerbangan merupakan suatu hal yang wajib dan amanatnya dilindungi oleh undang – undang. Airfield Lighting System merupakan salah satu instrument keselamatan penerbangan standar yang harus ada pada setiap ... -
Pembuatan Alat Monitoring Tegangan, Arus, Daya, dan Suhu berbasis Internet of Things
(2019-08-23)Pada zaman sekarang ini, penggunaan teknologi Internet of Things (IoT) semakin gencar diaplikasikan di industri atau perusahaan. Teknologi IoT ini biasanya digunakan sebagai metode komunikasi dari sensor aktif yang dipasang ... -
APLIKASI SISTEM KONTROL KESELAMATAN PADA FASILITAS PENGOLAHAN GAS : INTERLOCK SYSTEM ABSORBER TRAIN – 1, CO2 REMOVAL PLANT SUBANG, PT. Tracon Industri
(2019-08-30)Safety Instrumented Systems (SIS) atau biasa disebut sistem interlock merupakan salah satu perangkat keamanan yang dipergunakan oleh perusahaan, pada proses manufaktur yang mengandung potensi bahaya/hazard untuk mengurangi ... -
SISTEM KENDALI DAN INSTRUMENTASI PADA VESSEL-101 AREA HCU-211 DI PT. PERTAMINA (PERSERO) RU-II DUMAI DENGAN MENGGUNAKAN DISTRIBUTED CONTROL SYSTEM (DCS)
(2019-09-13)Kebutuhan energi di industri mulai meningkat, dibutuhkan suatu pengendalian otomatis untuk menggantikan tenaga kerja manusia untuk meminimalisasi kesalahan yang akan dilakukan jika menggunakan tenaga manusia, serta untuk ... -
Artikel Ilmiah Laporan Kerja Praktik
(Zayyan Rafi Kesuma, 2019-10-03) -
Artikel Ilmiah Laporan Kerja Praktik
(Lulu Gemari, 2019-10-07) -
KENDALI FLOW VALVE PADA COMONOMER DEGASSING SYSTEM DENGAN DISTRIBUTED CONTROL SYSTEM
(Universitas Pertamina, 2019-10-09)Abstrak – Seiring dengan perkembangan zaman, teknologi dibidang industri semakin berkembang dengan cepat. Salah satu hal yang dapat dilihat dari perubahan ini adalah banyaknya industri yang telah menggunakan sistem kendali ... -
Pengukuran Level Produk pada Tangki Timbun Berbasis Automatic Tank Gauge
(2019-10-11)Ketelitian pengukuran volume produk di dalam tangki timbun merupakan salah satu aspek penting yang perlu diperhatikan dalam kegiatan custody transfer di industri. Di industri saat ini, dilakukan peningkatan mutu ... -
EMERGENCY SHUTDOWN SYSTEM (ESD) PADA HEATER 140 H-1 A/B DELAYED COKING UNIT (DCU) MENGGUNAKAN PLC TRICONEX
(2019-11-11)Perkembangan teknologi pada dunia industri terus berkembang dengan adanya sistem kendali di dunia industri. Pengaplikasian sistem kendali dalam dunia industri sangat dibutuhkan agar proses industri dapat lebih cepat dan ... -
PEMBUATAN ROBOT PENGIKUT GARIS DAN ROBOT BERSENSOR BENTURAN
(Universitas Pertamina, 2019-11-15)Robot adalah salah satu cabang ilmu pengetahuan di teknik elektro. Saat ini robot sangat dibutuhkan untuk membantu manusia dalam meringankan kerja manusia. robot memiliki banyak sekali jenis dan kegunaan dan beberapa fungsi ... -
Pengolahan Data Menggunakan Machine Learning
(2019-11-15)Seiring dengan berkembangnya zaman hingga kini kita berada pada zaman dimana teknologi menjadi satu hal yang paling penting dan tak pernah terlepas dari genggaman manusia, dengan teknologi dan komunikasi yang ada sekarang ... -
SISTEM EMERGENCY SHUTDOWN (ESD) PADA UNIT BOILER 940-B1 MENGGUNAKAN PLC TRICONEX DI PT. PERTAMINA RU II DUMAI
(2019-11-17)Perkembangan teknologi pada dunia industri di Indonesia saat ini semakin berkembang dengan cepat. Khususnya pada industri kilang minyak dan gas di Indonesia yang merupakan sektor yang sangat penting untuk meningkatkan ... -
Simulasi Sistem PLC dan Desain HMI (Human Machine Interface) pada Sistem Relay Kompresor C-3 di Unit SRMGC Pertamina RU-III Plaju
(Universitas Pertamina, 2019-11-17)Seiring dengan perkembangan zaman, teknologi di dunia industri semakin berkembang dengan cepat. Salah satu hal yang dapat dilihat dari perubahan ini adalah banyaknya industri yang telah menggunakan sistem yang berbasis ... -
Proses Sinkronisasi Generator Berbasis Simulasi
(2019-11-18)Penyediaan energi listrik pada kegiatan industri perlu dirancang dengan baik. Salah satu hal yang perlu diperhatikan dalam proses perancangan tersebut adalah membangun sistem yang mampu untuk menyuplai seluruh beban yang ... -
PENGGUNAAN PLC UNTUK SAFETY INSTRUMENTED SYSTEM (SIS) DI PT. PUPUK SRIWIDJAJA PALEMBANG (PERSERO)
(Program Studi Teknik Elektro, 2019-11-18)Abstrak – Sistem kemanan sebuah perusahaan adalah hal yang sangat penting. Karena jika sistem keamanan sebuah perusahaan itu gagal akan merugikan perusahaan, karyawan dan juga lingkungan yang akan terkena dampaknya. Sebuah ... -
Sistem Isolasi Gain Trafo Pada Pembangkit Listrik di PT. PJB UP PAITON Unit 1 dan 2
(Universitas Pertamina, 2019-11-18)PT. PJB Unit Pembangkitan Paiton PLTU Unit 1 dan 2 merupakan salah satu unit pembangkit yang menyuplai energi listrik untuk wilayah Jawa dan Bali. Oleh karena itu sistem pengaman dan pemeliharaan sangat dibutuhkan agar ... -
Rancang Bangun Sistem Pemberi Makan Hewan Peliharaan Otomatis Berbasis IoT dengan Sumber Energy Alternatif
(2020-08-21)Memelihara hewan peliharaan merupakan sebuah kebutuhan dan gaya hidup. Tingkat kesibukan yang tinggi menyebabkan berbagai macam masalah pada hewan peliharaan, salah satunya obesitas. Berdasarkan data yang dihimpun oleh ... -
SISTEM JARINGAN FTTX (Fiber To The x) Pada PT. Telkom Indonesia
(Universitas Pertamina, 2020-11)