FACULTY OF EXPLORATION AND PRODUCTION TECHNOLOGY
Browse by
Copyright (c) 2019 Pertamina University. All Rights Reserved.
Sub-communities within this community
-
GEOLOGICAL ENGINEERING (TEKNIK GEOLOGI)
Collections of Geological Engineering Department -
GEOPHYSICAL ENGINEERING (TEKNIK GEOFISIKA)
Collections of Geophysical Engineering Department -
PETROLEUM ENGINEERING (TEKNIK PERMINYAKAN)
Collections of Petroleum Engineering Department
Recent Submissions
-
Pengolahan Data Magnetotellurik
(2025-07-21)Energi panasbumi merupakan salah satu sumber energi baru terbarukan yang berpotensi besar untuk dikembangkan di Indonesia. Dalam eksplorasi panasbumi, metode Magnetotellurik (MT) digunakan untuk memetakan struktur bawah ... -
PENINJAUAN LAPANGAN MIGAS DISTRIK II LEDOK PT. PERTAMINA EP ZONA 11 CEPU FIELD BERDASARKAN ASPEK PRODUKSI
(2025-01-20)Laporan kerja praktik ini membahas sistem produksi minyak dan gas bumi di Distrik II Ledok, yang dikelola oleh PT Pertamina EP Cepu, Zona 11, Field Cepu. Proses produksi diawali dengan pengangkatan fluida reservoir menggunakan ... -
Analisis Petrofisika pada Formasi TCE (Top Carbonate Envelope), Sumur AZF 1 dan AZF 2, Cekungan Jawa Timur Utara
(2025-01-14)Analisis petrofisika merupakan salah satu metode penting dalam mengevaluasi potensi dan kualitas reservoir hidrokarbon. Studi ini bertujuan untuk menganalisis karakteristik petrofisika Formasi Top Carbonate Envelope (TCE) ... -
PENGOLAHAN DATA MAGNETOTELLURIK (MT)
(2024-10-28)Laporan ini membahas kegiatan kerja praktik yang berfokus pada pengolahan data Magnetotellurik (MT) di PT NewQuest Geotechnology. Tujuan utama meliputi pendalaman prinsip dasar metode MT, penerapan alur kerja pemrosesan ... -
STUDITHERMAL: Applied Data Management, Analysis, Modeling, And Machine Learning For Sustainable Geothermal Energy Development
(Universitas Pertamina, 2025-07-21)Indonesia memiliki potensi energi panas bumi yang sangat besar karena berada di wilayah vulkanik aktif dan zona tumbukan lempeng tektonik. Energi ini bersifat berkelanjutan, stabil, dan tidak bergantung pada kondisi cuaca, ... -
STUDITHERMAL: Applied Data Management, Analysis, Modeling, And Machine Learning For Sustainable Geothermal Energy Development
(2025-07-21)Indonesia memiliki potensi energi panas bumi yang sangat besar karena berada di wilayah vulkanik aktif dan zona tumbukan lempeng tektonik. Energi ini bersifat berkelanjutan, stabil, dan tidak bergantung pada kondisi cuaca, ... -
Processing Data Magnetotellurik
(Bima, 2025-02-20)Metode Magnetotellurik (MT) merupakan salah satu metode geofisika yang digunakan untuk memetakan struktur bawah permukaan melalui pengukuran medan elektromagnetik alami. Penelitian ini berfokus pada proses pengolahan data ... -
OPTIMALISASI MONITORING METODE MICROEARTHQUAKE PADA LAPANGAN PANASBUMI MENGGUNAKAN EVALUASI TOMOGRAPHY CHECKERBOARD TEST
(Universitas Pertamina, 2025-07-16)Pemantauan aktivitas microearthquake (MEQ) di lapangan panasbumi merupakan metode penting untuk memahami karakteristik reservoir bawah permukaan secara lebih akurat. Namun, keterbatasan jumlah dan distribusi stasiun seismik ... -
STUDI DAN ANALISIS PRODUKSI AKTUAL SUMUR-SUMUR REAKTIVASI TAHUN 2021-2023 PADA LAPANGAN ABC
(Universitas Pertamina, 2024-07-31) -
ANALISIS LOST CIRCULATION PADA LAPANGAN X HARBOUR ENERGY INDONESIA
(2025-02-13)Lost circulation merupakan salah satu tantangan signifikan dalam operasi pengeboran, ditandai dengan hilangnya sebagian atau seluruh lumpur pengeboran ke dalam formasi, yang dapat menyebabkan kenaikan biaya operasional dan ... -
ANALYSIS OF METHYLENE BLUE TEST ON WATER BASE MUD
(2024-09-20)This internship report presents the activities and findings from a one-month internship program conducted at PT. COSL Indo under the Oilfield Chemical Division. The primary focus of the internship was the formulation and ... -
FIELD DEVELOPMENT PLAN : STUDY CASE FOR DIENG GEOTHERMAL FIELD
(2025-02-13)Program STUDITHERMAL: Applied Data Management, Analysis, Modeling, and Machine Learning for Sustainable Geothermal Energy Development merupakan bagian dari kegiatan Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) dalam ... -
IMPLEMENTASI MONITORING DAN QUALITY CHECK BAHAN BAKU PRODUK PT. CMS MAJU SEJAHTRA
(2025-02-14)Laporan magang ini berjudul “Implementasi Monitoring dan Quality Check Bahan Baku Produk di PT. CMS Maju Sejahtra”. Magang ini bertujuan meningkatkan kompetensi praktis dalam dunia kerja, khususnya di bidang supply chain ... -
Pengelolaan Manufaktur Dan Monitoring Stok Pada Business Development serta Purchasing Di PT CMS Maju Sejahtra
(2025-02-14)Program magang industri merupakan salah satu upaya dalam meningkatkan pemahaman mahasiswa terhadap dunia kerja serta mengaplikasikan teori yang telah dipelajari di perkuliahan ke dalam praktik nyata. Laporan ini membahas ...