GEOLOGICAL ENGINEERING (TEKNIK GEOLOGI): Recent submissions
Now showing items 441-460 of 621
-
GEOLOGI DAERAH PEJUKUTAN DAN SEKITARNYA, KECAMATAN NUSAPENIDA, KABUPATEN KLUNGKUNG, BALI
(2022-02)Feriando Kurniawan. 101216129. Geologi Daerah Pejukutan dan Sekitarnya, Kecamatan Nusapenida, Kabupaten Klungkung, Bali. Tugas akhir dilakukan dengan pemetaan geologi lapangan di Daerah Pejukutan dan sekitarnya, Kecamatan ... -
Analisis Potensi Likuifaksi di Daerah Petobo Kecamatan Palu Selatan, Provinsi Sulawesi Tengah
(2021-09-13)Perancangan/penelitian ini tentang bencana likuifaksi dengan tujuannya adalah untuk mengetahui potensi likuifaksi yang terdapat pada Daerah Petobo Kecamatan Palu Selatan, Provinsi Sulawesi Tengah. Likuifaksi merupakan ... -
Analisis Potensi Likuifaksi di Daerah Petobo Kecamatan Palu Selatan, Provinsi Sulawesi Tengah
(2021-09-11)Perancangan/penelitian ini tentang bencana likuifaksi dengan tujuannya adalah untuk mengetahui potensi likuifaksi yang terdapat pada Daerah Petobo Kecamatan Palu Selatan, Provinsi Sulawesi Tengah. Likuifaksi merupakan ... -
Pemetaan Geologi Derah Bojongpicung, Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa Barat
(yosella meyling, 2021-09-10)Penelitian dilakukan di daerah Bojongpicung, Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa Barat, dengan luas 42km2. Daerah penelitian memiliki pola kelurusan berarah timurlaut-baratdaya yang mengindikasikan adanya struktur geologi ... -
GEOLOGI DAERAH WATULIMO DAN SEKITARNYA, KABUPATEN TRENGGALEK, JAWA TIMUR
(Universitas Pertamina, 2021)Penelitian ini mengenai Geologi Daerah Watulimo Dan Sekitarnya, Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur dengan luas area penelitian 55 km2. Tujuannya dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui sebaran satuan geologi, satuan ... -
Pemetaan Geologi dan Struktur Geologi Daerah Pemalang, Jawa Tengah
(Universitas Pertamina, 2021-08-26)This research was conducted in Watukumpul and surrounding areas, Pemalang Regency, Central Java with an area of approximately 45 km2. The research locations include the sub-districts of Watukumpul, Bodeh, Wanarata, Bodas, ... -
GEOLOGI DAERAH HARGOWILIS DAN SEKITARNYA, KECAMATAN KOKAP, KABUPATEN KULON PROGO, DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
(2021-09-10)Geographic Indonesia is located on a volcanic ring path, from the Tertiary era to the Resen volcanic arc stretching from Sumatra, Java to Banda. The Kulon Progo Mountains are part of the Oligocene-Miocene volcanic arc ... -
GEOLOGI DAN ANALISIS KUALITAS AIR TANAH PADA AKUIFER VULKANIK DAERAH CICURUG, KABUPATEN SUKABUMI, JAWA BARAT
(Yosua Septian, 2021-09-10)The research was conducted in the Cicurug area, Sukabumi Regency, West Java with the aim of knowing the rock units, geomorphological units, geological history, and groundwater quality in the research area. The methodology ... -
Geologi dan Analisis Kualitas Air Tanah Pada Akuifer Vulkanik Daerah Kadudampit Kabupaten Sukabumi Jawa Barat
(Alif Yusfi Rivellino Peruzzi Renesse, 2021-09-10)The research was conducted in the Kadudampit area, Sukabumi Regency, West Java with the aim of knowing the rock units, geomorphological units, historical geology, and groundwater quality in the research area. The methodology ... -
PENENTUAN SEBARAN FASIES MENGGUNAKAN MACHINE LEARNING BERDASARKAN METODE ATRIBUT SEISMIK SPECTRAL DECOMPOSITION PADA LAPANGAN VOLVE, NORTH SEA
(Universitas Pertamina, 2021-09-09)Perkembangan teknologi memberikan jalan lain dalam mengolah data geologi menggunakan machine learning. Sebagai salah satunya, penelitian ini akan memberikan contoh penggunaan machine learning pada bidang geologi untuk ... -
Geologi dan Klasifikasi Massa Batuan Dengan Metode Rock Mass Rating (RMR) Daerah Jatinunggal dan Sekitarnya, Kab. Sumedang, Jawa Barat
(2021-09)Rangkaian kegiatan penelitian dilakukan di Daerah Jatinunggal dan sekitarnya, yang bertujuan untuk mendapatkan informasi geologi pada daerah penelitian serta mendapatkan nilai klasifikasi massa batuan dengan menggunakan ... -
GEOLOGI DAERAH WATULIMO DAN SEKITARNYA, KABUPATEN TRENGGALEK, JAWA TIMUR
(Universitas Pertamina, 2021)Penelitian ini tentang Geologi Daerah Watulimo Dan Sekitarnya, Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur. Tujuannya dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui persebaran satuan geologi, satuan geomorfologi, persebaran struktur ... -
Evaluasi Petrofisika Pada Zona Reservoir Low Resistivity Low Contrast (LRLC) Di Lapangan Talang Jimar, Cekungan Sumatra Selatan
(Erika Herawati, 2021-09-08)The Talang Jimar field is located in the South Sumatra Basin and was first produced in 1947. However, over time, this field experienced a decrease in the rate of oil production due to a decrease in reservoir pressure. The ... -
EVALUASI KAJIAN PROSPEK PANAS BUMI WKP TELAGA RANU, HALMAHERA BARAT, MALUKU UTARA DAN WKP GUCI, TEGAL, JAWA TENGAH
(2020-09-18)Sistem panas bumi yang berkembang di daerah Telaga Ranu merupakan sistem dominan air dengan kemungkinan zona uap dengan batuan penyusun termasuk dalam fasies proksimal - medial yang tersusun oleh batuan piroklastik ... -
GEOLOGI DAERAH CIKALONGKULON, KABUPATEN CIANJUR, PROVINSI JAWA BARAT
(2021-08-27)Penelitian dilakukan pada daerah dengan luas 20 km2 yang berada di Daerah Cikalongkulon, Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa Barat dengan tujuan untuk memahami kondisi geologi daerah penelitian dan menghasilkan sintesis ... -
Geologi dan Karakteristik Mineralogi Intrusi Granit Daerah Panyabungan, Mandailing Natal, Sumatra Utara
(2021-09)Penelitian ini membahas tentang kondisi geologi daerah Panyabungan dan sekitarnya serta studi mengenai karakteristik mineralogi dan rekahan batuan granit yang merupakan hasil proses magmatisme berumur Trias-Jura. Daerah ... -
STUDI POTENSI SUMUR AIR TANAH BERDASARKAN METODE GEOLISTRIK PADA LOKASI EVAKUASI PASCA BENCANA GEMPA BUMI, KABUPATEN MAMUJU, SULAWESI BARAT
(Universitas Pertamina, 2021-09-08)Pada Lokasi Evakuasi Bencana Pasca Gempa Bumi, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat Penelitian ini berisikan tentang Studi potensi sumur air tanah dengan tujuan mengetahui litologi, system dan tipe akuifer air tanah, kedalaman ... -
PRE-DRILLING DESKTOP STUDY GEOTHERMAL WILAYAH BITUNG DAN SEKITARNYA, SULAWESI UTARA DAN PENULISAN MODUL PEMBELAJARAN ELEKTRONIK GEOTHERMAL GEOSCIENCE
(2021-03)Energi panasbumi atau bisa disebut sebagai energi geotermal merupakan salah satu bentuk energi baru terbarukan yang saat ini sedang pesat dikembangkan. Tatanan tektonik Indonesia yang dipengaruhi oleh konvergensi tiga ... -
GEOLOGI DAERAH HARGOWILIS DAN SEKITARNYA, KECAMATAN KOKAP, KABUPATEN KULON PROGO, DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
(2021-09-03)Seacara geografis negara Indonesia terletak pada jalur cincin gunungapi, sejak zaman Tersier hingga Resen busur gunungapi membentang dari Sumatera, Jawa hingga ke Banda. Pegunungan Kulon Progo merupakan bagian dari busur ... -
GEOLOGI DAN ANALISIS KUALITAS AIR TANAH PADA AKUIFER VULKANIK DAERAH CICURUG, KABUPATEN SUKABUMI, JAWA BARAT
(Yosua Septian, 2021-09-07)The research was conducted in the Cicurug area, Sukabumi Regency, West Java with the aim of knowing the rock units, geomorphological units, geological history, and groundwater quality in the research area. The methodology ...
