DISSERTATIONS AND THESES (EE): Recent submissions
Now showing items 221-240 of 308
-
Implementasi Fuzzy Gain Scheduling of Proportional Integral (FGS-PI) Terhadap Pengujian Berbeban sebagai Aplikasi Skuter Listrik
(Hapsari Purwandini, 2022-03-17)Jakarta merupakan salah satu kota paling polutif di dunia. Salah satu penyebab hal tersebut adalah penggunaan kendaraan bermotor yang semakin meningkat dan menyebabkan emisi kendaraan yang semakin tinggi. Salah satu solusi ... -
PENGENALAN KARAKTER PLAT NOMOR KENDARAAN BERMOTOR MENGGUNANAKAN CONVOLUTIONAL NEURAL NETWORK (CNN)
(UNIVERSITAS PERTAMINA, 2022-03-17)Pada Tugas Akhir ini penulis membuat suatu sistem pendeteksi karakter kendaraan lat nomor yang mampu mendeteksi lokasi plat nomor dan huruf dan angka plat nomor yang memiliki sebuah output hasil pembacaan karakter yang ... -
Rancang Bangun Sistem Pengukuran Suhu Tubuh Berbasis IoT Untuk Protokol Kesehatan Covid-19
(Universitas Pertamina, 2022-03-17)Pada Tugas Akhir ini dirancang suatu sistem pengukuran suhu tubuh yang digunakan untuk mengetahui apakah suhu tubuh seseorang normal atau tidak sesuai dengan standar WHO. Perancangan Alat ini juga bertujuan untuk ... -
ANALISIS KEANDALAN SISTEM JARINGAN DISTRIBUSI DI PT PLN (PERSERO) ULP ASEMBAGUS MENGGUNAKAN METODE LATIN HYPERCUBE SAMPLING
(Universitas Pertamina, 2022-03-17)Penelitian ini dilakukan analisis keandalan sistem pada jaringan distribusi 20 kV di PT PLN ULP Asembagus. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi nilai keandalan sistem distribusi dan mendapatkan interval ... -
Rancang Bangun Sistem Pendeteksi Pemakaian Masker Sebagai Protokol Kesehatan Covid-19
(Universitas Pertamina, 2022-03-16)Pada Tugas Akhir ini dirancang suatu sistem pendeteksi pemakaian masker yang digunakan untuk mendeteksi dan mengedukasi pengguna dalam pemakaian masker sesuai dengan standar WHO. Dalam perancangan sistem terdapat 3 klasifikasi ... -
OPTIMAL REACTIVE POWER DISPATCH MENGGUNAKAN HYBRID PARTICLE SWARM OPTIMIZATION DIFFERENTIAL EVOLUTION ALGORITHM UNTUK MENGURANGI RUGI-RUGI DAYA DAN MEMPERBAIKI PROFIL TEGANGAN
(2022-03-15)Seiring dengan berkembangnya teknologi yang semakin pesat, kebutuhan akan listrik sebagai sumber daya akan semakin tinggi. Semakin meningkatnya kebutuhan akan energi listrik mensyaratkan akan ketersediaan energi listrik ... -
DESAIN SISTEM PLTS ATAP DENGAN STUDI KASUS DI WISMA TERATAI KOMPLEKS KEMENTERIAN SOSIAL BRSKP NAPZA BAMBU APUS JAKARTA TIMUR
(Panji Rendika, 2022-03-11)Dalam tugas akhir ini, dilakukan proses desain sistem PLTS yang sesuai untuk digunakan pada skala rumah tangga. Tujuan utama dari desain sistem ini yaitu penghematan biaya listrik yang akan didapatkan oleh investor..Desain ... -
Rancang Bangun Alat Pemeriksa Kondisi Vital Pasien pada Ruang Isolasi Menggunakan Internet of Things
(2022-02-11)Penyakit menular merupakan infeksi yang disebabkan oleh mikroorganisme, seperti virus, bakteri, parasit atau jamur dan dapat berpindah ke orang lain. Penyakit menular yang dapat menyebabkan kematian membutuhkan ruang ... -
DESAIN SISTEM PLTS ATAP DENGAN STUDI KASUS DI WISMA TERATAI KOMPLEKS KEMENTERIAN SOSIAL BRSKP NAPZA BAMBU APUS JAKARTA TIMUR
(Panji Rendika, 2022-03-08)Dalam tugas akhir ini, dilakukan proses desain sistem PLTS yang sesuai untuk digunakan pada skala rumah tangga. Tujuan utama dari desain sistem ini yaitu penghematan biaya listrik yang akan didapatkan oleh investor..Desain ... -
DESAIN SISTEM PLTS ATAP DENGAN STUDI KASUS DI WISMA TERATAI KOMPLEKS KEMENTERIAN SOSIAL BRSKP NAPZA BAMBU APUS JAKARTA TIMUR
(Panji Rendika, 2022-03-08)Dalam tugas akhir ini, dilakukan proses desain sistem PLTS yang sesuai untuk digunakan pada skala rumah tangga. Tujuan utama dari desain sistem ini yaitu penghematan biaya listrik yang akan didapatkan oleh investor..Desain ... -
FABRIKASI DAN ANALISIS SUPERKAPASITOR BERBASIS MATERIAL OKSIDA SEMIKONDUKTOR
(Universitas Pertamina, 2021-09-11)Penelitian ini membahas tentang penumbuhan Zinc Oxide (ZnO) melalui sintesis hidrotermal dan fabrikasi elektroda superkapasitor. Penumbuhan ZnO dilakukan pada substrat aluminium foil dengan prekursor Zinc acetate dihydrate ... -
SINTESIS HIDROTERMAL DAN ANALISIS KARAKTERISTIK MORFOLOGI MATERIAL SEMIKONDUKTOR ZINC OXIDE (ZnO) PADA SUBSTRAT SILIKON(111)
(Universitas Pertamina, 2021-09-11)Penelitian ini membahas tentang sintesis oksida seng (ZnO), merupakan bahan semikonduktor dengan sebagai aplikasi elektronik yang menjanjikan, seperti gas sensor dan sel surya. Penelitian ini bertujuan merancang parameter ... -
FABRIKASI DAN ANALISIS DEVAIS SENSOR GAS ETANOL BERBASIS MATERIAL OKSIDA SEMIKONDUKTOR
(Universitas Pertamina, 2021-09-11)Penelitian ini membahas desain, fabrikasi, dan karakterisasi sensor gas etanol berbasis semikonduktor oksida. Sensor gas didasarkan pada zinc oxide yang ditumbuhkan diatas sapphire dengan menggunakan sintesis hidrotermal. ... -
SINTESIS HIDROTERMAL DAN ANALISIS MATERIAL OKSIDA SEMIKONDUKTOR UNTUK BAHAN AKTIF SENSOR GAS ETANOL
(Universitas Pertamina, 2021-09-11)Tugas akhir ini membahas tentang sintesis hidrotermal bahan semikonduktor zinc oxide (ZnO) untuk aplikasi sensor gas etanol. Bahan ZnO ditumbuhkan pada substrat sapphire (001). Prekursor yang digunakan adalah zinc acetate ... -
Perancangan Sistem Penyortiran dan Pengemasan Ototmatis pada Industri menggunakan Robot Tangan dan Konveyor
(Anggi Anggoro, 2021-09-10)Pada perancangan ini tentang sistem penyortiran pada industri menggunakan robot tangan dan konveyor. Tujuan dari perancangan ini yaitu untuk mempercepat waktu penyortiran pada industri. Metode yang digunakan untuk menggerakan ... -
Rancang Bangun Sistem Penerima Paket Germicidal UV-C Sterilizer dengan Scanner Barcode Menggunakan Database Berbasis Internet of Things (IoT)
(Universitas Pertamina, 2021-09-10)Sistem penerima dan sterilisasi paket bertujuan untuk mensterilkan paket, membantu dalam penerimaan paket (saat pembeli tidak ada), dan menghindari kontak langsung dengan kurir (terutama saat pandemi). Pengumpulan data ... -
RANCANG BANGUN SISTEM PENYORTIRAN KEMASAN OBAT BERDASARKAN WARNA BERBASIS INTERNET OF THINGS (IoT)
(Aulia Galih Manggala, 2021-09-09)Perancangan sistem ini membahas mengenai proses penyortiran oleh robot tangan dengan motor konveyor sebagai penghantar barang berbasis IoT. Penggunaan robot tangan dalam pengaplikasiannya mampu mempercepat proses pensortiran ... -
Mesin Press Briket Arang Tempurung Kelapa Otomatis Skala Rumah Tangga Berbasis PLC
(2021-09-08)Indonesia sebagai negara dengan iklim tropis memiliki sumber daya pohon kelapa yang melimpah dengan luas lahan hingga 3.739 juta ha dengan pemilik lahan didominasi oleh rakyat. Pohon kelapa ini dapat dimanfaatkan, umumnya ... -
Fabrikasi dan Analisis Superkapasitor Berbasis Material Oksida Semikonduktor
(Universitas Pertamina, 2021-09-09)Penelitian ini membahas tentang penumbuhan Zinc Oxide (ZnO) melalui sintesis hidrotermal dan fabrikasi elektroda superkapasitor. Penumbuhan ZnO dilakukan pada substrat aluminium foil dengan prekursor Zinc acetate dihydrate ... -
SINTESIS HIDROTERMAL DAN ANALISIS KARAKTERISTIK MORFOLOGI MATERIAL SEMIKONDUKTOR ZINC OXIDE (ZnO) PADA SUBSTRAT SILIKON(111)
(Universitas Pertamina, 2021-09-09)Penelitian ini membahas tentang sintesis oksida seng (ZnO), merupakan bahan semikonduktor dengan sebagai aplikasi elektronik yang menjanjikan, seperti gas sensor dan sel surya. Penelitian ini bertujuan merancang parameter ...