DISSERTATIONS AND THESES (CH): Recent submissions
Now showing items 161-180 of 231
-
Isolasi Minyak Atsiri dan Senyawa Metabolit Sekunder dari Tanaman Qust al-Hindi (Saussurea Lappa) serta Karakterisasinya
(2021-09-05)This research is motivated by the increasing public demand for essential oils. The increasing demand is due to the widespread knowledge of the community in traditional medicine. The essential oil obtained from the Qust al ... -
SINTESIS METIL ESTER SULFONAT (MES) DARI MINYAK KELAPA
(2021-09-05)Penelitian tugas akhir ini terkait memanfaatkan minyak kelapa untuk disintesis menjadi metil ester sulfonat. Tahapan sintesis mencakup transesterifikasi dan sulfonasi menggunakan metode refluks. Sintesis dilakukan dengan ... -
Sintesis Fatty Imidazoline dari Asam Oleat dengan Etilendiamin dan Karakterisasinya
(2021-01)Penelitian tugas akhir ini tentang sintesis fatty imidazoline yang dapat diaplikasikan sebagai inhibitor korosi dengan tujuan menghambat laju proses korosi material logam kilang minyak dan gas. Metode yang digunakan merupakan ... -
Optimasi Bagasse sebagai Karbon Aktif untuk Logam Cu pada Limbah Batik PT. Batik Banten Mukarnas
(2021-07-01)Penelitian tugas akhir ini tentang pemanfaatan limbah ampas tebu (bagasse) yang dijadikan sebagai karbon aktif dengan tujuan untuk mengurangi kandungan logam berat Cu pada limbah batik. Limbah batik merupakan limbah yang ... -
Sintesis Foam Poliuretan dari Lignin Alkali Terhidroksilasi dan Teraminasi
(2021-07-01)Penelitian Tugas Akhir ini terkait pemanfaatan lignin alkali sebagai poliol dalam sintesis foam poliuretan (PU). Tahapan yang dilakukan mencakup mensintesis katalis Fe(OH)3, melakukan modifikasi terhadap lignin alkali ... -
Analisis Proses Ekstraksi Minyak Atsiri Bunga Cengkeh Melalui Simulasi Dinamika Molekul
(2021-06-30)Penelitian tugas akhir ini tentang simulasi dinamika molekul ekstraksi minyak atsiri bunga cengkeh, dengan tujuan untuk menentukan serta membandingkan nilai koefisien difusi (D) dan fungsi distribusi radial (radial ... -
Sintesis Polietilena Glikol Ester dari Asam Oleat, Stearat, dan Palmitat serta Karakterisasinya
(2021-07-01)Penelitian tugas akhir ini tentang sintesis polietilena glikol ester dari asam oleat, stearat, dan palmitat serta karakterisasinya. Penelitian bertujuan untuk menghasilkan surfaktan nonionik polietilena glikol ester melalui ... -
Isolasi Lignin dari Ampas Tebu dan Sintesis Lignin Aminasi sebagai Adsorben Ion Logam Kromium (Cr)
(2021-07-01)Kegiatan industri dapat mencemari lingkungan, karena limbah air dari industri seperti industri pelapisan logam mengandung ion logam berat salah satunya ion logam kromium (Cr). Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari ... -
SIMULASI DINAMIKA MOLEKUL PADA EFEKTIVITAS PROSES EKSTRAKSI MINYAK ATSIRI DARI KULIT JERUK MANIS
(2021-07-01)Penelitian tugas akhir yang disusun menjelaskan mengenai keberlangsungan proses ekstraksi padat – cair minyak atsiri. Molekul yang digunakan adalah komponen volatil dari kulit jeruk manis sebagai zat terlarut, dengan pelarut ... -
Sintesis Fatty Imidazoline dari Asam Oleat dengan Etilendiamin dan Karakterisasinya
(2021)Penelitian tugas akhir ini tentang sintesis fatty imidazoline yang dapat diaplikasikan sebagai inhibitor korosi dengan tujuan menghambat laju proses korosi material logam kilang minyak dan gas. Metode yang digunakan merupakan ... -
Sintesis Lignin-Mg(OH)2 dari Lignin Bagasse Sebagai Adsorben Logam Berat Timbal (Pb)
(2021-07-01)Lignin merupakan polimer alami yang memiliki gugus hidroksil dengan struktur molekul yang sangat bercabang. Oleh karena itu, lignin dapat dimanfaatkan sebagai adsorben ion logam berat. Adapun tujuan penelitian ini adalah ... -
Optimasi Bagasse sebagai Karbon Aktif untuk Logam Cu pada Limbah Batik PT. Batik Banten Mukarnas
(2021-07-01)Penelitian tugas akhir ini tentang pemanfaatan limbah ampas tebu (bagasse) yang dijadikan sebagai karbon aktif dengan tujuan untuk mengurangi kandungan logam berat Cu pada limbah batik. Limbah batik merupakan limbah yang ... -
Studi ZnO Nanosheet (ZnO-NS) dan ZnO-NS Tersensitisasi Dye (Dye-ZnO-NS) sebagai Fotoanoda Sistem Photoelectrochemical Water Splitting
(Christina Aprilia, 2021-07-01)This research focuses on photoanode synthesis based on ZnO nanosheets (ZnO-NS) with the aim of studying the photoelectrochemical of the growth of ZnO-NS by electrodeposition and after dye sensitization (D205) at various ... -
Studi ZnO Nanosheet (ZnO-NS) dan ZnO-NS Tersensitisasi Dye (Dye-ZnO-NS) sebagai Fotoanoda Sistem Photoelectrochemical Water Splitting
(Christina Aprilia, 2021-07-01)This research focuses on photoanode synthesis based on ZnO nanosheets (ZnO-NS) with the aim of studying the photoelectrochemical of the growth of ZnO-NS by electrodeposition and after dye sensitization (D205) at various ... -
Sintesis Fatty Imidazoline dari Asam Oleat dengan Etilendiamin dan Karakterisasinya
(2021-07-01)Penelitian tugas akhir ini tentang sintesis fatty imidazoline yang dapat diaplikasikan sebagai inhibitor korosi dengan tujuan menghambat laju proses korosi material logam kilang minyak dan gas. Metode yang digunakan merupakan ... -
Isolasi Lignin dari Ampas Tebu dan Sintesis Lignin Aminasi sebagai Adsorben Ion Logam Kromium (Cr).
(2021-07-01)Kegiatan industri dapat mencemari lingkungan, karena limbah air dari industri seperti industri pelapisan logam mengandung ion logam berat salah satunya ion logam kromium (Cr). Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari ... -
Isolasi Lignin dari Ampas Tebu dan Sintesis Lignin Aminasi sebagai Adsorben Ion Logam Kromium (Cr).
(2021-07-01)Kegiatan industri dapat mencemari lingkungan, karena limbah air dari industri seperti industri pelapisan logam mengandung ion logam berat salah satunya ion logam kromium (Cr). Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari ...