CHEMISTRY (KIMIA)
Browse by
Copyright (c) 2019 Pertamina University. All Rights Reserved.
Collections in this community
-
DISSERTATIONS AND THESES (CH)
Collections of Chemistry Students' Dissertations and Theses -
LECTURERS PAPER (CH)
Collections of Chemistry Lecturer's Paper -
STUDENTS INTERNSHIP REPORT (CH)
Collections of Chemistry Students' Internship Report -
STUDENTS PAPER (CH)
Collections of Chemistry Students' Paper
Recent Submissions
-
Sintesis Senyawa Turunan Kitosan sebagai Corrosion Inhibitor pada Baja Karbon di Industri Minyak Bumi
(2025-01-17)Penelitian ini bertujuan untuk mensintesis dan mengevaluasi efektivitas senyawa turunan kitosan sebagai corrosion inhibitor pada baja karbon menggunakan metode microwave-assisted synthesis. Kitosan dimodifikasi melalui ... -
Pengaruh Variasi Mn Terhadap Paduan Logam Mg-3zn-1nd-Xmn Dengan Metode Sintesis Metalurgi Serbuk Terhadap Sifat Mekanik Dan Ketahanan Korosi.
(2025-02-17)Naila Zakira. 105120008. Pengaruh Variasi Mn Terhadap Paduan Logam Mg-3Zn-1Nd-xMn dengan Metode Sintesis Metalurgi Serbuk Terhadap sifat Mekanik Ketahanan Korosi. Penyakit patah tulang merupakan penyakit yang dominan salah ... -
Sintesis Komposit Zeolit-Xanthan Gum sebagai Kandidat Potensial pada Aplikasi Chemical Enhanced Oil Recovery (CEOR)
(2025-02-14)Sintesis Komposit Zeolite-Xanthan Gum Sebagai Kandidat Potensial Pada Aplikasi Chemical Enhanced Oil Recovery (CEOR). Di antara berbagai metode EOR, chemical flooding merupakan metode yang banyak digunakan. Xanthan gum ... -
Pembuatan Biodiesel Dari Asam Oleat Melalui Reaksi Esterifikasi Menggunakan Katalis Asam Sulfat
(2025-02-02)Asam oleat adalah salah satu senyawa asam lemak yang banyak ditemukan pada sumber-sumber minyak nabati maupun hewani. Salah satu pemanfaatan asam oleat adalah dapat dijadikan sebagai bahan baku pembuatan biodiesel. Biodiesel ... -
SINTESIS DAN KARAKTERISASI BIODIESEL DARI CRUDE PALM OIL (CPO) DAN CRUDE PALM KERNEL OIL (CPKO) MENGGUNAKAN KATALIS KOH
(2025-02-14)Biodiesel adalah bahan bakar alternatif yang berasal dari sumber terbarukan seperti minyak nabati dan lemak hewani, yang diproduksi melalui reaksi esterifikasi dan transesterifikasi. Biodiesel memiliki keunggulan ramah ... -
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN LINGKUNGAN DI PT QING MEI BANG NEW ENERGY MATERIALS
(2025-02-13)Program Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) Kampus Merdeka memberikan mahasiswa kesempatan untuk memperoleh pengalaman industri nyata dengan mengaplikasikan ilmu akademik dalam lingkungan profesional. Program ... -
PIROLISIS LIMBAH ORGANIK SEBAGAI SOLUSI MENGURANGI PENUMPUKAN SAMPAH DI DESA PANDANLANDUNG DAN IMPLEMENTASI PRODUK YANG DIHASILKAN (BIOCHAR) UNTUK PERTANIAN LOKAL
(2025-02-07)Laporan ini menyajikan hasil dari program Studycation di PT Amati Karya Indonesia yang berfokus pada penerapan teknologi pirolisis untuk mengatasi masalah penumpukan sampah di Desa Pandanlandung. Proyek ini bertujuan untuk ... -
Sintesis Nanokomposit Zeolit Bayah dengan Logam Oksida Menggunakan Metode Hidrotermal sebagai Katalis Aquathermolysis untuk Teknologi Enhanced Oil Recovery
(2024-08-05)Enhanced Oil Recovery (EOR) merupakan teknologi yang digunakan untuk meningkatkan produksi minyak bumi non-konvensional atau minyak berat yang memiliki viskositas tinggi. Salah satu metode EOR yang paling banyak digunakan ... -
SINTESIS OLIGOLAMBDA–KARAGENAN DAN OLIGOLAMBDA–KARAGENAN SULFAT
(2024-08-04)Dalam ganggang laut Rhodophyta, suatu polisakarida galaktan yang disebut sebagai karagenan digunakan sebagai matriks antar sel. Lambda-karagenan merupakan salah satu jenis karagenan dengan struktur yang lebih kompleks ...