FACULTY OF INFRASTRUCTURE PLANNING: Recent submissions
Now showing items 41-60 of 1457
-
PERBANDINGAN ANALISIS ANGGARAN BIAYA ANTARA METODE AHSP 2016, AHSP 2022 DAN METODE PERHITUNGAN KONTRAKTOR PADA PROYEK RUMAH MAKAN WARUNG JATI, KECAMATAN BEKASI KOTA
(2024-03-22)Pada saat ini bisnis kuliner merupakan sebuah bentuk usaha yang sedang berkembang di kota-kota besar seperti Kota DKI Jakarta maupun kota disekitarnya termasuk Kota Bekasi, Jawa Barat. Untuk membangun tempat usah tersenut ... -
PEMODELAN HIDRODINAMIKA MUARA KRUENG TEUNOM MENGGUNAKAN APLIKASI DELFT3D
(Andi Rayhan B., 2024-08-15)Muara sungai merupakan bagian hilir dari sungai yang berhubungan langsung dengan laut. Untuk mengidentifikasi permasalahan pada muara sungai dapat dilihat pada bagian mulut sungai. Muara sungai dapat berfungsi sebagai ... -
Pemodelan Hidrodinamika Desa Sedari, Kabupaten Karawang, Jawa Barat Menggunakan Delft3D
(Muhammad Zaky Al Ghifary, 2024-08-14)Banjir rob dapat mengakibatkan kekurangan air bersih, kerusakan pada fasilitas umum, bahkan dapat menenggelamkan rumah, mengganggu transportasi umum dan kawasan terdampak. Apabila genangan rob yang disebabkan oleh land ... -
Perencanaan Struktur Gedung Perkantoran 19 Lantai Dengan Kolom Miring Menggunakan Sistem Ganda
(Universitas Pertamina, 2024-08-16)Indonesia adalah negara kepulauan yang berada di pertemuan tiga lempeng tektonik besar: Lempeng Eurasia, Lempeng Pasifik, dan Lempeng Indo-Australia. Akibat pergerakan lempeng-lempeng ini, Indonesia sering mengalami ... -
ANALISIS PEMILIHAN MODA ANTARA PENGENDARA MOBIL PRIBADI DENGAN MRT FASE 2 JAKARTA (THAMRIN – ANCOL)
(2024-08-16)Jakarta merupakan salah satu kota terpadat di Indonesia dan Jakarta juga merupakan sebagai pusat perkembangan perekonomian dan pemerintahan Indonesia. Jakarta terdiri dari 5 kota administrasi yaitu Kota Jakarta Barat, ... -
ANALISIS PENGARUH PENAMBAHAN RUBBER POWDER (SERBUK KARET) PADA CAMPURAN ASPHALT CONCRETE - WEARING COURSE (AC-WC)
(2024-08-15)Indonesia mengalami peningkatan jumlah populasi setiap tahunnya. dengan adanya peningkatan jumlah penduduk ini dapat meningkatkan mobilitas masyarakat di Indonesia, hal ini membuat terjadinya peningkatan jumlah kendaraan ... -
ANALISIS PEMILIHAN MODA ANTARA PENGENDARA MOBIL PRIBADI DENGAN MRT FASE 2 JAKARTA (THAMRIN – ANCOL)
(2024-08-05)Jakarta merupakan salah satu kota terpadat di Indonesia dan Jakarta juga merupakan sebagai pusat perkembangan perekonomian dan pemerintahan Indonesia. Jakarta terdiri dari 5 kota administrasi yaitu Kota Jakarta Barat, ... -
PENERAPAN METODE EARNED VALUE DALAM ANALISIS KINERJA BIAYA DAN WAKTU PADA PROYEK KONSTRUSKSI SPORTS CENTER SMK BHAKTI KARTINI KECAMATAN RAWALUMBU, KOTA BEKASI
(2024-08-12)Sports Center merupakan suatu tempat yang terdiri atas kegiatan dan usaha yang dapat membantu perkembangan atau pun membina potensi-potensi jasmani dan rohani seseorang entah itu berupa permainan, pertandingan, atau sekedar ... -
Analisis Perpindahan Moda Pengguna Mobil Pribadi Terhadap Rencana Moda Mrt Rute Lebak Bulus – Pondok Cabe (Studi Kasus Jalan Ir.H.Juanda).
(Universitas Pertamina, 2024-08-15)Jakarta, ibu kota Indonesia, adalah pusat perdagangan, pemerintahan, dan kebudayaan nasional. Wilayah sekitarnya berkembang pesat, termasuk Kota Tangerang Selatan, yang menjadi penyangga Jakarta. Berdasarkan Rencana Tata ... -
PERENCANAAN BIORETENSI DALAM REDUKSI LIMPASAN MENGGUNAKAN EPA SWMM 5.2 PADA DESA PADASUKA DI KECAMATAN CIMENYAN KABUPATEN BANDUNG
(Fakultas Perencanaan Infrastruktur, Universitas Pertamina, 2024-08-15)Perencanaan ini tentang upaya dalam mengatasi limpasan di Desa Padasuka yang terletak di Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung. Desa Padasuka terletak di Kawasan Bandung Utara (KBU) dan semakin meningkat alih fungsi lahan ... -
Pemodelan Genangan Banjir dengan Mempertimbangkan Perubahan Iklim GCM CMIP6 Dataset CSIRO (ACCESS-ESM1.5) dan MIROC6 Pada Sungai Trunen Ibu Kota Nusantara
(-, 2024)Iklim merupakan serangkaian kondisi cuaca yang berlangsung dalam jangka waktu yang lama di suatu daerah, mencakup berbagai komponen seperti suhu, kelembapan udara, curah hujan, pola angin, dan tekanan udara. Perubahan ... -
Proyeksi Genangan Banjir Akibat Perubahan Iklim Berdasarkan Dataset MRI-ESM 2.0 dan CNRM-ESM 2.1 Pada Sungai Trunen Ibu Kota Nusantara
(-, 2024-08-06)Perubahan iklim memiliki dampak yang sangat besar terhadap banyak sektor di wilayah yang luas dan dalam jangka waktu yang panjang. Salah satu dampak yang ditimbukan adalah bencana banjir. Penelitian ini bertujuan untuk ... -
ANALISIS PEKERJAAN PRECAST TRIBUN PADA PROYEK PEMBANGUNAN STADION GELORA DHAHA JAYATI PADA EFISIENSI WAKTU
(2024-08-13)Sepakbola merupakan olahraga yang paling diminati di Indonesia. Oleh karena itu perkembangan sepakbola di Indonesia harus dibarengi dengan perkembangan infrastruktur yang ada. Salah satu infrastruktur paling penting dalam ... -
ANALISIS PEKERJAAN PRECAST TRIBUN PADA PROYEK PEMBANGUNAN STADION GELORA DHAHA JAYATI PADA EFISIENSI WAKTU
(2024-08-13)Sepakbola merupakan olahraga yang paling diminati di Indonesia. Oleh karena itu perkembangan sepakbola di Indonesia harus dibarengi dengan perkembangan infrastruktur yang ada. Salah satu infrastruktur paling penting dalam ... -
METODE PELAKSANAAN RIGID PAVEMENT PADA PEMBANGUNAN PELEBARAN RUAS JALAN GUNUNGSARI- TATAKAN- ANYER PROVINSI BANTEN
(Universitas Pertamina, 2024-08-15) -
Metode Konstruksi Kolom Pada Lantai Semi-Basement
(2020-12-28)Sekolah Tinggi Hukum Militer (STHM) ini memiliki tugas pokok yaitu sebagai penyelenggara pendidikan tinggi di bidang ilmu pengetahuan hukum Program Sarjana dan Program Pasca Sarjana. Dengan demikian, maka dibangunlah Gedung ... -
TINJAUAN METODE PELAKSANAAN PENGASPALAN AC-WC PADA PROYEK PEMBANGUNAN JALAN KORIDOR UTAMA SIMPANG LALUAN MADANI – BUNDARAN PUNGGUR BATAM, KEPULAUAN RIAU
(2023-10-31)Kota Batam, sejak 1970, telah menjadi pusat perhatian di kawasan barat Indonesia karena pesatnya kemajuan dan pertumbuhan penduduk. Pemerintah setempat memutuskan untuk mengembangkan infrastruktur guna mendukung pertumbuhan ... -
METODE PELAKSANAAN PEKERJAAN PELAT LANTAI DAN KOLOM PADA PROYEK PEMBANGUNAN APARTEMEN SKY HOUSE+ ALAM SUTERA
(2021-07-12)Untuk menanggapi kebutuhan kawasan hunian tempat tinggal yang semakin meningkat, arah pembangunan pun mengalami perubahan, dari yang dulunya membangun hunian tempat tinggal berupa rumah tinggal konvensional kini telah ... -
ANALISIS PENERAPAN PROJECT BODY OF KNOWLEDGE MANAGEMENT (PMBOK) EDISI 6 TAHUN 2017 STUDI KASUS : IKATAN AHLI MANAGEMENT PROYEK INDONESIA
(2024-08-12)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan Project Management Body of Knowledge (PMBOK) Edisi 6 Tahun 2017 terhadap efisiensi proyek di Indonesia. Fokus utama penelitian adalah pada unsur manusia dalam ... -
ANALISIS MANAJEMEN PROYEK UPGRADING TANGKI X DENGAN PENDEKATAN PROJECT MANAGEMENT BODY OF KNOWLEDGE (PMBOK) (STUDI KASUS: PT PERTAMINA TBBM INSTALASI TANJUNG PRIOK)
(2024-08-15)Tujuan dilakukannya upgrading tanki X adalah guna menjaga ketahanan stok bahan bakar minyak serta mengembalikan fungsi dan kehandalan tanki sesuai dengan standard yang berlaku. Penelitian pada tugas akhir ini bertujuan ...