DISSERTATIONS AND THESES (GL): Recent submissions
Now showing items 141-160 of 511
-
Studi Karakteristik dan Petrogenesis Intrusi Batuan Beku Andesit di Gunung Parang dan Gunung Bongkok, Purwakarta, Jawa Barat
(2024-01-15)Penelitian ini dilakukan di Gunung Parang dan Gunung Bongkok Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat dengan tujuan untuk mengetahui karakteristik dan petrognesis batuan intrusi andesit pada kedua gunung tersebut. Dalam ... -
STUDI KARAKTERISTIK ALTERASI DAN MINERALISASI PADA PROSPEK CIEMAS, KAB. SUKABUMI, JAWA BARAT
(2023-12-20)Prospek Ciemas mencakup Desa Girimukti, Desa Cihaur, Desa Ciemas, dan Desa Mekarjaya, serta terdapat area endapan emas Cikadu, Sekolah, Cihaeulang, dan Cibatu, di Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. ... -
IDENTIFIKASI PROSPEK DAN PERHITUNGAN ESTIMASI SUMBERDAYA BERDASARKAN DATA LOG DAN DATA SEISMIK, LAPANGAN X, CEKUNGAN SUMATERA TENGAH
(2024-01-15)Pada lapangan X, estimasi jumlah sumberdaya dilakukan guna upaya dalam pengembangan lapangan minyak dan gas bumi. Lapangan X yang merupakan area penelitian memiliki luas area sebesar ±1881 km2 yang terletak pada Cekungan ... -
ANALISIS GEOLOGI TEKNIK REMBESAN DAN KESTABILAN LERENG DI BENDUNGAN LOGUNG, KABUPATEN KUDUS, PROVINSI JAWA TENGAH
(2023-12)Bendungan Logung adalah sebuah bendungan urugan tanah yang terletak di perbatasan Desa Kandangmas dan Desa Tanjungrejo, Kabupaten Kudus. Bendungan Logung berfungsi sebagai pengendali banjir saat musim penghujan tiba. Fungsi ... -
Analisis Hubungan Antara Indeks Plastisitas terhadap Kekuatan (Strength) dan Ketahanan (Durability) Pada Batulempung Formasi Kerek, Kabupaten Semarang
(Al Farel Panji Amukti, 2023-12-15)Trans-Java toll construction was carried out several years ago. One of them is Bawen Semarang toll, which is located in Semarang Regency, Central Java Province. Geologically, Bawen toll crosses Kerek Formation, generally ... -
Analisis Pengaruh Properti Fisik dan Mekanik Terhadap Ketahanan Material Batulempung, Formasi Kerek, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah
(2023-12-15)Analysis of the Influence of Physical and Mechanical Properties on Claystone Material Durability Kerek Formation, Semarang Regency, Central Java. The Kerek Formation is generally composed of claystone. Claystone is ... -
KAJIAN POTENSI AIR TANAH PADA AKUIFER TERTEKAN FORMASI CIBEUREUM DENGAN UJI POMPA METODE JACOB CEKUNGAN AIR TANAH BANDUNG - SOREANG, KOTAMADYA BANDUNG, PROVINSI JAWA BARAT
(2023-12-14)Perancangan/penelitian ini tentang besar potensi air tanah pada akuifer tertekan Formasi Cibeureum, Cekungan Air Tanah (CAT) Bandung – Soreang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui besar cadangan air tanah, ... -
Karakteristik Petrologi Kompleks Intrusi Bukit Cipinang, Bukit Keruk, dan Bukit Mekargakih Kecamatan Cikalongkulon Kabupaten Cianjur Jawa Barat
(Universitas Pertamina, 2023-12-14)Penelitian ini dilakukan di daerah Cikalongkulon Kabupaten Cianjur Jawa Barat dengan tujuan untuk mengetahui karakteristik batuan intrusi serta interaksi batuan intrusi dengan batuan samping. Metode yang digunakan dalam ... -
ANALISIS HUBUNGAN INDEKS PLASTISITAS TERHADAP KEKUATAN (STRENGTH) DAN KETAHANAN (DURABILITY) PADA BATULEMPUNG FORMASI KEREK, KABUPATEN SEMARANG
(Al Farel Panji Amukti, 2023-12-14)Trans-Java toll construction was carried out several years ago. One of them is Bawen Semarang toll, which is located in Semarang Regency, Central Java Province. Geologically, Bawen toll crosses Kerek Formation, generally ... -
KARAKTERISTIK PETROLOGI KOMPLEKS INTRUSI BUKIT CIPINANG, BUKIT KERUK, DAN BUKIT MEKARGALIH KECAMATAN CIKALONGKULON KABUPATEN CIANJUR JAWA BARAT
(Universitas Pertamina, 2023-12-11)Penelitian ini dilakukan di daerah Cikalongkulon Kabupaten Cianjur Jawa Barat dengan tujuan untuk mengetahui karakteristik batuan intrusi serta interaksi batuan intrusi dengan batuan samping. Metode yang digunakan dalam ... -
POTENSI CADANGAN HIDROKARBON FORMASI A, LAPANGAN B, CEKUNGAN BINTUNI, PAPUA BARAT
(2023)The research entitled "Potential Hydrocarbon Reserves of Formation A, Field B, Bintuni Basin, West Papua" was carried out in Field B which is located in the Bintuni Basin, West Papua. The aim of this research is to produce ... -
Characteristics and Deposition Environment of Coal in PT. Firman Ketaun, North Bengkulu
(2023)This research was conducted in the field of IUP PT Firman Ketaun, North Bengkulu, with the scope limited to coal seam B1, B2, B3, B4, C1, C2 and C3 Lemau Formation. Coal quality is generally obtained through laboratory ... -
GEOLOGY OF KALORAN AND SURROUNDING AREA, TEMANGGUNG REGENCY, CENTRALJAVA
(Universitas Pertamina, 2023)Penelitian ini dilakukan pada Daerah Kaloran dan Sekitarnya, Kabupaten Temanggung, Jawa tengah. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui kondisi geologi pada daerah penelitian, dan juga untuk menentukan ... -
GEOLOGI DAERAH RUMPIN, KECAMATAN LEUWISADENG, KABUPATEN BOGOR, PROVINSI JAWA BARAT
(Joshua Budiantoro, 2023-08-23)Makalah ini menyajikan penyelidikan komprehensif tentang karakteristik geologis Kabupaten Leuwisadeng di Jawa Barat, karena atribut geologisnya yang unik. Melalui analisis stratigrafi dan struktur geologis yang cermat, ... -
PEMETAAN GEOLOGI DAERAH DERMAJI DAN SEKITARNYA, KECAMATAN LUMBIR, KABUPATEN BANYUMAS, JAWA TENGAH
(Universitas Pertamina, 2023)Muhammad Razzaqul Mirtadha. Geologi Daerah Dermaji dan Sekitarnya, Kecamatan Lumbir, Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa Tengah. Penelitian dilakukan di Daerah Dermaji, Kecamatan Lumbir, Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa ... -
Analisis Kualitas Air Tanah Pada Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Sanitary Landfill Talang Gulo, Kota Jambi
(Thresty Theresia, 2023-08-24)Penelitian dilakukan di TPA Talang Gulo, Kota Jambi, Provinsi Jambi. TPA Talang Gulo pada awalnya beroperasi dengan sistem open dumping kemudian dikembangkan menjadi sistem sanitary landfill dengan harapan dapat meminimalisirkan ... -
Geologi Daerah Puteran, Kecamatan Cikalong Wetan, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat
(2023-09-14)Penelitian ini berisi kondisi geologi daerah Puteran dan sekitarnya. Secara administratif, daerah penelitian berada pada Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, dengan luasan ±20km2. Penelitian ini bertujuan untuk memahami ... -
GEOLOGI DAN ANALISIS STRUKTUR DAERAH SIMPANG EMPAT, KABUPATEN TANAH BUMBU, KALIMANTAN SELATAN
(2023-09-17)Penelitian ini dilakukan di daerah Simpang Empat, Kabupaten Tanah Bumbu, Provinsi Kalimantan Selatan dan secara geografis terletak pada koordinat 115° 57’ 57,6” BT - 116° 0’ 21, 7” BT dan 3° 20’ 13,7” LS - 3° 22’ 44,2” LS ... -
GEOLOGI DAN ANALISIS STRUKTUR GEOLOGI DAERAH BALAPULANG DAN SEKITARNYA, KABUPATEN TEGAL, JAWA TENGAH
(Universitas Pertamina, 2023)Final project research was carried out in the Balapulang area and its surroundings because this area has SW-NE oriented faults cut by NW-SE oriented folds. The aim of this research is to analyze geomorphology, sedimentology ... -
Konfigurasi Struktur Geologi Pada Sistem Ekstensional Termasuk Zona Transfer Antar Sesar Melalui Metode Analogue Sandbox Modeling (ASM)
(2023-09-01)Analogue sandbox modeling (ASM) adalah pemodelan menggunakan media pasir untuk mendemonstrasikan pembentukan struktur geologi di cekungan sedimen. Sebagai pendekatan ilmiah yang terukur, pemodelan ASM dilakukan untuk ...