FACULTY OF ECONOMICS AND BUSINESS: Recent submissions
Now showing items 441-460 of 1848
-
PENGARUH KONDISI DISABILITAS TERHADAP PARTISIPASI SEKOLAH DI INDONESIA
(Kelvin Akira Darmawan, 2023-08-14)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat individu penyandang disabilitas terhadap tingkat partisipasi sekolah di Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan model logit. Pada model ... -
ANALISIS FAKTOR - FAKTOR MAKROEKONOMI YANG MEMENGARUHI INVESTASI SEKTOR PERTAMBANGAN INDONESIA
(2023-08-13)Penelitian ini membahas terkait pengaruh nilai tukar, inflasi, suku bunga kredit, Pendapatan Domestik Bruto (PDB), nilai tukar, dan Incremental Capital Output Ratio (ICOR) terhadap investasi pertambangan Indonesia. Tujuan ... -
ANALISIS DAYA SAING KOMODITAS KAKAO BIJI DAN OLAHAN INDONESIA SERTA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI NILAI EKSPOR
(2023-08-10)Penelitian ini tentang kondisi persaingan di pasar internasional komoditas perkebunan Indonesia, yaitu komoditas kakao, baik berupa kakao biji dan mentega, lemak, dan minyak kakao (HS1801 dan 1804). Tujuan dari penelitian ... -
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PENGANGGURAN DI PROVINSI SUMATERA UTARA
(2023-08-12)Permasalahan mengenai pengangguran sering kali menjadi permasalahan yang penting yang dihadapi di berbagai wilayah. Tingginya tingkat pengangguran diakibatkan adanya perbedaan jumlah lapangan kerja dan jumlah angkatan ... -
ANALISIS PENGARUH INFLASI DAN PENGANGGURAN TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA
(2023-08-12)This research examines how inflation and unemployment affect Indonesia's economic growth. These two macroeconomic indicators are considered as driving factors for the country's economy, especially developing countries. ... -
Hubungan Antara Globalisasi Dengan Pertumbuhan Ekonomi: Studi Kasus 10 Negara Berkembang Anggota G20
(2023-08-12)Globalisasi mengakibatkan keterbukaan perdagangan, masuknya investasi asing langsung, dan akses internet. Hal ini memberikan manfaat pada negara yang menjalin kerja sama, diantaranya mendorong pertumbuhan ekonomi dan ... -
PERAN FUNGSI DIVISI MARKETING DI PT TELKOM BATURAJA
(Fransisca Afrilina, 2021-12-12)Pelaksanaan program kerja praktik yang penulis lakukan di PT Telkom Baturaja selama 31 hari jam kerja dapat disimpulkan sebagai berikut. 1. Penulis melaksanakan kerja praktik di PT Telkom Baturaja terhitung dari tanggal ... -
Pengaruh konsep diri dan locus of control terhadap kematangan karir mahasiswa tingkat akhir
(Ali Ridha, 2023-07-18)Ali Ridha Alydrus 103118128. Pengaruh Konsep Diri dan Locus of control terhadap Mahasiswa Tingkat Akhir (Studi Kasus pada Mahasiswa S1 Jurusan Manajemen Universitas Pertamina Angkatan 2018). Penelitian ini dilakukan dengan ... -
ANALISIS PENGARUH ELEMEN SUBJECTIVE WELL-BEING DAN BURNOUT TERHADAP PRODUKTIVITAS POLISI DI SEKOLAH KEPOLISIAN NEGARA POLDA SUMATERA BARAT
(Vindho Enggladesta, 2023-08-10)VINDHO ENGGLADESTA. 103118084. ANALISIS PENGARUH ELEMEN SUBJECTIVE WELL-BEING DAN BURNOUT TERHADAP PRODUKTIVITAS POLISI DI SEKOLAH KEPOLISIAN POLDA SUMATERA BARAT. Penelitian yang berjudul “Analisis Pengaruh Elemen ... -
Pengaruh Leader-Member Exchange dan Budaya Organisasi Terhadap Produktivitas Karyawan Kunika Furniture
(2023-03-15)Industri furnitur merupakan salah satu sektor yang potensial untuk dikembangkan karena didukung dengan ketersediaan sumber daya alam di Indonesia. Karena produknya yang inovatif, industri furnitur mampu bersaing dalam skala ... -
Pengaruh Iklan Bertema Humor dan Celebrity Endorser Dalam Iklan Humor Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Sampo Head and Shoulders (Studi Kasus Mahasiswa Universitas Pertamina)
(M AGUNG PRADANA, 2023-08-04)Bergabung ke Rapat Zoom https://us02web.zoom.us/j/85295707130?pwd=TUs3bHVZRDFxbWFVN3AxTGV4MzlrZz09 ID Rapat: 852 9570 7130 Passcode: 2023! -
PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PT. INGGIL JAYA UTAMA
(2023-03-21)Penelitian ini tentang bagaimana pengaruh Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Produktivitas Kerja Karyawan PT. Inggil Jaya Utama dimana terjadi penurunan penjualan yang mana hal tersebut salah satu sebabnya ialah ... -
PENERAPAN MANAJEMEN KINERJA DAN EMPLOYEE DATABASE PADA PT ANGKASA PURA ll CABANG UTAMA BANDARA SOEKARNO – HATTA
(Vindho Enggladesta, 2023-01-30)