LOGISTICS ENGINEERING (TEKNIK LOGISTIK): Recent submissions
Now showing items 61-80 of 877
-
SIMULASI PERBAIKAN LAYOUT AREA STORAGE GUDANG MAINTENANCE MENGGUNAKAN DISCRETE EVENT SIMULATION DENGAN KEBIJAKAN DEDICATED STORAGE
(2024-08-12)Gudang maintenance PT XYZ menghadapi masalah signifikan terkait kerugian finansial dan kontaminasi barang akibat sistem storage yang tidak terorganisir dengan baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi perbaikan ... -
STUDI PERBANDINGAN PRODUKTIVITAS DAN EFISIENSI KINERJA TERMINAL CURAH KERING DI INDONESIA MENGGUNAKAN METODE: DEA – MALMQUIST INDEX
(Bella Putri Dewi, 2024-07-29)Transportasi laut merupakan salah satu transportasi penting bagi perdagangan Internasional, terutama jalur perdagangan utama bagi kargo curah kering. PT Pelabuhan Tanjung Priok merupakan operator utama transportasi ... -
ANALISIS TATA LETAK PRODUK GUDANG DISTRIBUTOR FIBER OPTIC DENGAN PENERAPAN ASSOCIATION RULE DATA MINING MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI
(2024-08-11)Perusahaan didirikan pada bidang layanan jaringan kabel fibel pada sektor penjualan kabel fiber optic beserta spare part nya. perusahaan ini berpusat di Kabupaten Tangerang merupakan penghubung penting antara sumber produksi, ... -
ANALISIS KEBIJAKAN ELEKTRIFIKASI BUS DENGAN DAMPAK TERHADAP BIAYA OPERASIONAL DAN ANGGARAN SUBSIDI MENGGUNAKAN SISTEM DINAMIS (STUDI KASUS: TRANSJAKARTA)
(2024-08-09)Sektor transportasi merupakan penyumbang emisi karbon tertinggi di Jakarta. PT Transjakarta wajib ikut serta dalam mengurangi polusi udara. Bukti partisipasi Transjakarta dengan cara menerapkan kebijakan elektrifikasi ... -
ANALISIS KEBIJAKAN ELEKTRIFIKASI BUS DENGAN DAMPAK TERHADAP BIAYA OPERASIONAL DAN ANGGARAN SUBSIDI MENGGUNAKAN SISTEM DINAMIS (STUDI KASUS: TRANSJAKARTA)
(2024-08-10)Sektor transportasi merupakan penyumbang emisi karbon tertinggi di Jakarta. PT Transjakarta wajib ikut serta dalam mengurangi polusi udara. Bukti partisipasi Transjakarta dengan cara menerapkan kebijakan elektrifikasi ... -
PERANCANGAN INDIKATOR KINERJA RANTAI PASOK BERPENDINGIN MENGGUNAKAN PENDEKATAN SUPPLY CHAIN OPERATIONS REFERENCE MODEL (STUDI KASUS: FRESH FACTORY)
(2024-08-11)Industri cold chain di Indonesia mengalami pertumbuhan pesat dalam sektor frozen food dengan tingkat pertumbuhan tahunan mencapai 7,50%. Hal ini menyebabkan sekitar 38% kapasitas konsumsi domestik memerlukan layanan cold ... -
ANALISIS PERAMALAN PERMINTAAN DAN PENGENDALIAN PERSEDIAAN PRODUK DEX DI PT PERTAMINA PATRA NIAGA FUEL TERMINAL CIKAMPEK
(2024-08-08)PT Pertamina Patra Niaga Fuel Terminal Cikampek merupakan anak perusahaan PT Pertamina yang bergerak dibidang pemasaran dan perdagangan produk BBM, termasuk retail BBM, transportasi, penyimpanan, dan distribusi BBM. Dalam ... -
Analisis Partisipasi Masyarakat Dalam Pengelolaan Logistik Sampah Dengan Multiple Linear Regression (Studi Kasus: Bank Sampah ESWKA Di Kota Cilegon)
(2024-08-11)Satu orang penduduk Indonesia menyumbangkan sampah sebanyak 0.7kg per hari, hal ini membuat sampah menjadi masalah serius yang harus diatasi, karena hal itu pengelolaan logistik sampah yang melibatkan partisipasi masyarakat ... -
EVALUASI KINERJA RANTAI PASOK DENGAN MODEL GREEN SCOR YANG MEMPERTIMBANGKAN ASPEK KETERTELUSURAN (STUDI KASUS: PULP AND PAPER COMPANY)
(2024-08-08)Pulp and Paper Company merupakan perusahaan berbasis kayu yang memproduksi bubur kertas, kertas, dan tisu. Salah satu misi dari perusahaan ini adalah mewujudkan komitmen keberlanjutan dan lingkungan di semua operasi. ... -
PENGUKURAN KINERJA PENGADAAN PLASTIC INJECTION DI PT XYZ MENGGUNAKAN SUPPLY CHAIN OPERATION REFERENCE (SCOR) DAN ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP)
(Universitas Pertamina, 2024-08-09)Seiring dengan persaingan usaha, perusahaan dituntut untuk meningkatkan produktivitas mereka. PT XYZ merupakan Perusahaan manufaktur yang memproduksi Baterai (aki) kendaraan bermotor yang menjadi salah satu eksportir Baterai ... -
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PEMANFAATAN GAS PIPA PADA SEKTOR RUMAH TANGGA DI KOTA DEPOK DENGAN METODE PLS-SEM
(Universitas Pertamina, 2024-08-10)Kota Depok menjadi salah satu area penerapan program jaringan gas rumah tangga atau gas pipa yang dimulai sejak tahun 2011. Pada pelaksanaannya muncul berbagai permasalahan, seperti adanya sejumlah rumah tangga yang menolak ... -
ANALISIS KUALITAS LAYANAN MIKROTRANS PT TRANSPORTASI JAKARTA DENGAN METODE PLS-SEM (STUDI KASUS: JAK 11 TANAH ABANG-KEBAYORAN LAMA)
(2024-08-08)Kemacetan lalu lintas masih menjadi masalah besar di kota Jakarta. Laporan Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan adanya peningkatan jumlah kendaraan bermotor dalam lima tahun terakhir di Jakarta. Dalam mengatasi masalah ... -
PENYUSUNAN INDIKATOR KINERJA GUDANG PUSAT LOGISTIK BERIKAT BERDASARKAN SINK'S SEVEN PERFORMANCE CRITERIA MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) (STUDI KASUS: PT CIPTA KRIDA BAHARI)
(Jesica Artha Sinaga, 2024-01-26)Dalam peningkatan Logistic Performance Indicator (LPI), pemerintah Indonesia memiliki kebijakan dalam membangun Pusat Logistik Berikat. Dalam penerapan hal tersebut, perlu diperhatikan beberapa faktor, salah satunya ... -
Analisis Penentuan Rute Distribusi Bahan Baku Gerai Waralaba Kopi dengan Optimasi dan Simulasi Menggunakan anyLogistix
(2024-08-08)Penelitian ini mengangkat permasalahan keterlambatan pengiriman bahan baku gerai waralaba kopi pada salah satu perusahaan waralaba kopi (PT XYZ), yang mana Bekasi merupakan wilayah yang paling sering mengalami keterlambatan ... -
PENGENDALIAN PERSEDIAAN UNTUK PELUMAS DENGAN PERMINTAAN DAN LEAD TIME YANG TIDAK PASTI MENGGUNAKAN MODEL SIMULASI (Studi Kasus PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur)
(2024-08-08)PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur merupakan perusahaan yang bergerak di bidang minyak dan gas. PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur ini memiliki tugas untuk melakukan pencarian minyak dan gas di wilayah kerja Kalimantan ... -
PERANCANGAN INDIKATOR KINERJA RANTAI PASOK ENERGI TERBARUKAN BIOMASSA MENGGUNAKAN PENDEKATAN SUPPLY CHAIN OPERATIONS REFERENCE (STUDI KASUS: KABUPATEN ACEH TAMIANG)
(Universitas Pertamina, 2024-08-08)Industri energi terbarukan khususnya biomassa di Kabupaten Aceh Tamiang menghadapi berbagai tantangan dalam rantai pasoknya. Tantangan-tantangan ini meliputi pengelolaan yang tidak efisien, kualitas bahan baku yang tidak ... -
KEBIJAKAN PERSEDIAAN PRODUK OBAT MENGGUNAKAN DISCRETE EVENT SIMULATION (STUDI KASUS: PT DISTRIBUSI TEKNOLOGI KESEHATAN)
(Universitas Pertamina, 2024-08-08)PT Distribusi Teknologi Kesehatan menjadi salah satu perusahaan Pedagang Besar Farmasi atau distributor yang bergerak di bidang pendistribusian obat-obatan ke klinik, rumah sakit, dan apotek. Perusahaan ini berdiri hampir ... -
ANALISIS METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY (EOQ) DAN PERIOD ORDER QUANTITY (POQ) DALAM PENGENDALIAN PERSEDIAAN BERAS PADA PERUM BULOG KANTOR CABANG SEMARANG
(2023-11-29)Perum BULOG Kantor Cabang Semarang memiliki beberapa produk komoditi salah satunya yaitu beras. Untuk memastikan persediaan beras selalu mencukupi dan tersedia kapan pun dibutuhkan, Perum BULOG perlu menjaga dan mengelola ... -
ANALISIS TINGKAT KEPUASAN PELANGGAN ATAS PELAYANAN JASA FREIGHT FORWARDING MENGGUNAKAN METODE IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS (STUDI KASUS : PT SAMUDERA ADI PERKASA)
(Ulfa Damayanti, 2024-01-26)Dalam Kondisi perekonomian global saat ini, layanan logistik memiliki peran utama dalam meningkatkan kualitas perdagangan suatu negara. Dalam konteks ini, layanan freight forwarding dianggap sebagai aspek kritis dalam ... -
ANALISIS RISIKO RANTAI PASOK BERDASARKAN MODEL SUPPLY CHAIN OPERATIONS REFERENCE DAN METODE FAILURE MODE AND EFFECT ANALYSIS (FMEA) (STUDI KASUS: DESA WISATA ALAMENDAH DI KABUPATEN BANDUNG)
(Universitas Pertamina, 2024-08-07)Penelitian ini secara khusus mengfokuskan pada analisis risiko rantai pasok pariwisata pada Desa Ekowisata Alamendah di Kabupaten Bandung. Tujuan penelitian ini untuk mendukung Sustainable tourism. Metode analisis yang ...